Queen, Adam Lambert Sedia Hentak Oscars 2019
Gempak ID
19/02/2019 05:27 MYT
19/02/2019 05:27 MYT
Sekitar satu pekan Oscar 2019 akan dihelat, satu per satu butiran tentang ajang itu dibeberkan.
Mereka baru sahaja membikin heboh penggemar apabila mengumumkan band legendaris Queen akan melakukan persembahan dalam ajang yang direncana berlangsung pada Minggu 24/2/2019.
Menerusi akun Twitter resmi The Academy, mereka membuahkan pertanyaan berbunyi; 'Adakah ini benar atau hanya fantasi?
"Kami mempersembahkan Queen dan Adam Lambert di Oscar tahun ini."
Lambert sendiri lewat akun Instagramnya pada 18/2/2019 mengungkapkan 'We will rock The Oscars' pada video cuplikan dirinya bersama Queen.
Ya, akan memanaskan panggung Oscar 2019 bersama dua anggota Queen yang tersisa yaitu Brian May dan Roger Taylor ialah Adam Lambert. Penampilan khusus itu akan menyaksikan Queen membawakan medley dari lagu-lagu di film biopik Bohemian Rhapsody, yang juga menjadi nomine di ajang tersebut.
Di ajang tersebut, Bohemian Rhapsody yang telah menang di beberapa ajang bergengsi sebelum ini masuk dalam lima nominasi termasuk Best Actor (Rami Malek) dan Best Picture.
Sebelumnya, perjalanan Oscars 2019 sempat menuai banyak kontroversi. Ini termasuklah ide memasukkan kategori film populer dihujat pengkritik.
Pihak penyelenggara kemudian dihujat lagi kala mengumumkan pemenang empat kategori iaitu Film Editing, Live Action Shorts, Cinematopraphy dan Makeup Hairstyling akan dibacakan saat jeda iklan.
Pengunduran diri Kevin Hart sebagai pemandu acara karena kisruh kicauan lawas komedian tersebut bulan lalu pun memberi dampak tersendiri buat Oscars 2019.
Akhirnya mereka memilih untuk menyelenggara Oscars 2019 tanpa pemandu acara. Sebaliknya, menerusi bocoran dari desainer produksi ajang tersebut, David Kornis, mereka akan memiliki sekitar 40 ribu mawar asli di atas panggung bagi menggantikan 'manusia' yang harus bekerja di atas panggung dan memandu acara tersebut.
"Tak sabar memperlihatkannya kepada kalian apa yang kami racik untuk acara tersebut. Apakah saya menyebut kami memiliki sekitar 40 ribu mawar asli di panggung?" tulis Kornis lewat akun Instagramnya.
Sumber: CNN
Twitter: The Academy
Instagram: Adam Lambert, Oscars
Kredit Foto: Getty Images
Oleh: Maliah Surip
Mereka baru sahaja membikin heboh penggemar apabila mengumumkan band legendaris Queen akan melakukan persembahan dalam ajang yang direncana berlangsung pada Minggu 24/2/2019.
Menerusi akun Twitter resmi The Academy, mereka membuahkan pertanyaan berbunyi; 'Adakah ini benar atau hanya fantasi?
"Kami mempersembahkan Queen dan Adam Lambert di Oscar tahun ini."
Lambert sendiri lewat akun Instagramnya pada 18/2/2019 mengungkapkan 'We will rock The Oscars' pada video cuplikan dirinya bersama Queen.
Ya, akan memanaskan panggung Oscar 2019 bersama dua anggota Queen yang tersisa yaitu Brian May dan Roger Taylor ialah Adam Lambert. Penampilan khusus itu akan menyaksikan Queen membawakan medley dari lagu-lagu di film biopik Bohemian Rhapsody, yang juga menjadi nomine di ajang tersebut.
Di ajang tersebut, Bohemian Rhapsody yang telah menang di beberapa ajang bergengsi sebelum ini masuk dalam lima nominasi termasuk Best Actor (Rami Malek) dan Best Picture.
Sebelumnya, perjalanan Oscars 2019 sempat menuai banyak kontroversi. Ini termasuklah ide memasukkan kategori film populer dihujat pengkritik.
Pihak penyelenggara kemudian dihujat lagi kala mengumumkan pemenang empat kategori iaitu Film Editing, Live Action Shorts, Cinematopraphy dan Makeup Hairstyling akan dibacakan saat jeda iklan.
Pengunduran diri Kevin Hart sebagai pemandu acara karena kisruh kicauan lawas komedian tersebut bulan lalu pun memberi dampak tersendiri buat Oscars 2019.
Akhirnya mereka memilih untuk menyelenggara Oscars 2019 tanpa pemandu acara. Sebaliknya, menerusi bocoran dari desainer produksi ajang tersebut, David Kornis, mereka akan memiliki sekitar 40 ribu mawar asli di atas panggung bagi menggantikan 'manusia' yang harus bekerja di atas panggung dan memandu acara tersebut.
"Tak sabar memperlihatkannya kepada kalian apa yang kami racik untuk acara tersebut. Apakah saya menyebut kami memiliki sekitar 40 ribu mawar asli di panggung?" tulis Kornis lewat akun Instagramnya.
Sumber: CNN
Twitter: The Academy
Instagram: Adam Lambert, Oscars
Kredit Foto: Getty Images
Oleh: Maliah Surip