,
Nusantara

Ivan Gunawan dan Ayu Ting Ting Angkat Bicara Kabar Terkena Covid-19

Gempak ID
21/09/2020
01:21 MYT
Desainer sekaligus presenter Ivan Gunawan angkat bicara mengenai kabar dirinya diisukan terkena Covid-19.
Ivan Gunawan menegaskan bahwa dirinya dalam keadaan sehat walafiyat dan sudah melakukan test swab dan hasilnya pun negatif.
"Enggak, baik-baik aja aku. Aku Swab Test negatif kok (hasilnya)," tegas Ivan Gunawan ketika dihubungi awak media, Sabtu (19/9).
Selain Ivan Gunawan, nama Ayu Ting Ting pun disebut juga terpapar Covid-19. Namun kabar tersebut langsung dibantah ayahanda Ayu Ting Ting, Abdul Rozak.
"Kagak," ucap Abdul Rozak melalui pesan singkat WhatsApp.
Abdul Rozak pun mengaku kaget dengan kabar tersebut. Ia tidak tahu kabar putrinya terpapar Covid-19 dari mana namun ia berharap putrinya tidak sampai terkena.
"Nauzubillah, jangan sampai lah," tandasnya berharap.
Kredit Foto: Okezone Celebrity
Oleh: Syba
Topic Berkaitan
Must-Watch Video
Gaya Hidup

Kecoh Mahalini ‘Buat Hidung’,  4 Artis Indonesia Ini Hampir Tidak Dikenali Lepas Buat Pembedahan Plastik

gempak
10/07/2024
07:51 MYT
Dunia hiburan Indonesia sedang heboh dengan penampilan baharu Mahalini yang didakwa melakukan pembedahan plastik pada bahagian hidungnya.
Hiburan

Ayu Ting Ting Sahkan Putus Tunang Dengan Tentera: “Allah Menjaga Saya…”

gempak
02/07/2024
01:25 MYT
Ayu Ting Ting akhirnya memberi kenyataan tentang spekulasi hubungan pertunangan dengan Lettu Muhammad Fardhana yang sudah berakhir.
Hiburan

Tunang Padam Foto Bersama, Ayu Ting Ting Gagal Tamat 10 Tahun Zaman Janda?

gempak
01/07/2024
12:55 MYT
Dunia hiburan Indonesia terutama dalam kalangan peminat Ayu Ting Ting terus berteka-teki selepas penyanyi tersebut masih belum memberi sebarang kenyataan mengenai gosip hubungan bersama tunang, Muhammad Fardhana yang didakwa sudah berakhir.
Hiburan

“Tak Apa… Di Sini Kita Belajar, Siapa Ada Siapa Tiada Masa Kita Ditimpa Masalah” - Fasha Sandha

gempak
16/04/2024
07:55 MYT
Fasha terkilan ada segelintir orang sekelilingnya tidak tanya khabarnya.
Hiburan

Fasha Sandha Kecewa Netizen Anggap Covid-19 Hanya Demam Biasa - “Sebab Ramai Masih Fikir Macam Ini, Sebab Itu…”

gempak
13/04/2024
06:55 MYT
Covid masih virus yang bahaya.
BorakSeeni