Kill This Love dari Blackpink Cetak Rekor di iTunes dan YouTube
Gempak ID
05/04/2019 06:58 MYT
05/04/2019 06:58 MYT
Blackpink akhirnya merilis mini album terbaru mereka, Kill This Love pada hari ini Jumat (5/4/2019).
Tidak menunggu lama, mini album Kill This Love terus membuat prestasi Blackpink kembali dibanggakan para Blink.
Mini album Kill This Love benar benar telah 'membunuh' penikmat mereka apabila merajai posisi pertama tangga lagu iTunes di Amerika Serikat.
Ia menewaskan karya milik Blake Shelton, Jonas Brothers malah Lady Gaga dan Bradley Cooper untuk meraih posisi teratas itu.
Lebih membanggakan Blackpink telah mencipta sejarah sebagai Asian Girl Group pertama yang menjuarai tangga lagu iTunes Amerika.
Jika mini albumnya menoreh prestasi luar biasa dan sejarah buat empat wanita yang menggawangi grup itu, klip videonya juga telah tak mahu kalah mencetak rekor.
Video musik single dengan judul Kill This Love yang diunggah di kanal YouTube dan dirilis kurang 24 jam telah ditonton menghampiri 30 juta kali. Ia sekali lagi membuat gagalnya banyak grup Korea lain menuai prestasi seumpama ini.
Di Video musik Kill This Love menyaksikan semua personel Blackpink digambarkan sebagai perempuan-perempuan perkasa dalam percintaan dan siap menghancurkan hati laki-laki yang lemah.
Sumber: AllKpop
Kredit Foto: Kpopmap
Oleh: Maliah Surip
Tidak menunggu lama, mini album Kill This Love terus membuat prestasi Blackpink kembali dibanggakan para Blink.
Mini album Kill This Love benar benar telah 'membunuh' penikmat mereka apabila merajai posisi pertama tangga lagu iTunes di Amerika Serikat.
Ia menewaskan karya milik Blake Shelton, Jonas Brothers malah Lady Gaga dan Bradley Cooper untuk meraih posisi teratas itu.
Lebih membanggakan Blackpink telah mencipta sejarah sebagai Asian Girl Group pertama yang menjuarai tangga lagu iTunes Amerika.
Jika mini albumnya menoreh prestasi luar biasa dan sejarah buat empat wanita yang menggawangi grup itu, klip videonya juga telah tak mahu kalah mencetak rekor.
Video musik single dengan judul Kill This Love yang diunggah di kanal YouTube dan dirilis kurang 24 jam telah ditonton menghampiri 30 juta kali. Ia sekali lagi membuat gagalnya banyak grup Korea lain menuai prestasi seumpama ini.
Di Video musik Kill This Love menyaksikan semua personel Blackpink digambarkan sebagai perempuan-perempuan perkasa dalam percintaan dan siap menghancurkan hati laki-laki yang lemah.
Sumber: AllKpop
Kredit Foto: Kpopmap
Oleh: Maliah Surip