,
Nusantara

Augie Fantinus Khawatir Kondisi Kehamilan Adriana Bustami di Tengah Kondisi Covid 19

Gempak ID
30/03/2020
01:55 MYT
Augie Fantinus mengaku khawatir dengan kondisi kehamilan sang istri, Adriana Bustami yang hamil di tengah masa pandemi virus covid 19.
"Dia (istri) sangat hati-hati. Dia yang ingatkan saya jangan kemana-mana segala macem. 'Karena kalau keluar nanti gue sama anak yang di rumah bisa kena'.
"Terus ada mertua juga sudah berumur kan," ucap Augie Fantinus saat dihubungi sambungan telepon, Jumat (27/3).
Di masa pandemi covid 19 ini pula istri Augie Fantinus tersebut memintanya untuk menjaga kebersihan.
"Dia juga hidupnya bersih banget sekarang. Jadi gue pulang harus mandi dulu, ganti baju, jangan peluk-pelukan. Terus sedikit-dikit semprot, cuci tangan jadi dia yang ingetin sih," jelasnya.
Kemudian, Augie Fantinus juga turut mengurangi membeli makanan dari luar. Ia memilih untuk makan makanan yang di masak di rumah.
"Makan juga, walaupun kita suka ojol tapi karena ada mama mertua jadi kita masak. Kita tahu kalau masakan rumah jadi lebih terjaga, lebih sehat," tandas Augie Fantinus.
Instagram: @adrianabustami
Oleh: Syba
Topic Berkaitan
Must-Watch Video
Hiburan

“Tak Apa… Di Sini Kita Belajar, Siapa Ada Siapa Tiada Masa Kita Ditimpa Masalah” - Fasha Sandha

gempak
16/04/2024
07:55 MYT
Fasha terkilan ada segelintir orang sekelilingnya tidak tanya khabarnya.
Hiburan

Fasha Sandha Kecewa Netizen Anggap Covid-19 Hanya Demam Biasa - “Sebab Ramai Masih Fikir Macam Ini, Sebab Itu…”

gempak
13/04/2024
06:55 MYT
Covid masih virus yang bahaya.
Hiburan

Hati Fasha Sandha Hancur Plan Raya Di Perlis Tak Jadi Gara-Gara Dijangkiti Covid - “Kau Tahu Kau Tak Sihat, Tetap Keluar Beraya”

gempak
12/04/2024
06:32 MYT
Doakan Fasha cepat sembuh.
Laman Utama

“Semoga Anwar Ibrahim Pandang Kesengsaraan Rakyat Yang Menjadi Mangsa Ujikaji Vaksin” - Rita Rudaini

gempak
05/01/2023
06:00 MYT
Semoga yang terbaik untuk Malaysia
Laman Utama

Novelis Popular Siti Rosmizah Positif COVID-19, Kini Kritikal Di ICU

gempak
01/01/2023
07:00 MYT
Semoga diberikan kesembuhan
Unitar