,
Artis

Rhoma Irama Klarifikasi Soal Manggung di Acara Khitanan saat Pandemi Covid-19

Gempak ID
30/06/2020
04:28 MYT
Raja Dangdut, Rhoma Irama tengah jadi pembicaraan. Hal itu berkenaan dengan dirinya yang viral tengah manggung di sebuah acara dan dihadiri banyak orang saat pandemi Covid-19.
Viralnya video Rhoma Irama tengah bernyanyi di hadapan masyarakat membuat sejumlah pihak khususnya pemerintah wilayah Bogor naik pitam.
Pasalnya, Rhoma Irama sekaligus pembuat acara tidak mengindahkan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar di Pandemi Covid-19 ini.
Lantaran viral, Rhoma Irama pun memberikan klarifikasinya soal manggung di acara khitanan di wilayah Pamijahan, Kabupaten Bogor, Jawa Barat pada Minggu (28/6) lalu.
"Saya pun kondangan jadi sampai di sana saya lihat orang banyak dan beberapa artis ibu kota tampil, ada musiknya. Nah, setelah itu didaulat dari tuan rumah dan masyarakat untuk tampil. Istilahnya menyumbangkan lagu atau tausiyah," ucap Rhoma Irama seperti dikutip dari Antara, Selasa (30/6).
Menurut Rhoma Irama, ia diundang sebagai pengisi tausyiah. Namun masyarakat memintanya bernyanyi beberapa lagu usai mengisi tausyiah.
"Tuan rumah minta, kan khitanan tuh, berikan tausyiah. Maka saya sampaikan tausiyah singkat. Setelah itu semua itu minta nyanyi 'nyanyi nyanyi'. Saya pun nyanyi itu aja sih," jelasnya.
Soal protokol kesehatan, Rhoma Irama menegaskan sangat mendukung. Ianpun selama ada di acara kerap didampingi aparat dan mendapat pengawalan..
"Dan saya selama di sana di dampingi oleh aparat, selama di lokasi di dampingi aparat maupun di ruang tunggu, ruang tamu sampe dikawal pentas," tandas Rhoma Irama.
Dari viralnya Rhoma Irama tersebut, Bupati Bogor Ade Yasin geram. Ade Yasin menganggap Rhoma telah ingkar janji dan bisa membahayakan masyarakat saat Covid-19. (syba)
Topic Berkaitan
Must-Watch Video
Viral

"Terlalu Banyak Nak Dikongsikan, Hati-Hati Dengan Fitnah ..." - Vivy Yusof

gempak
30/10/2024
03:25 MYT
Usahawan popular Datin Vivy Yusof tampil berkongsi keadaan terkininya dan respon terhadap desakan netizen yang mahukan beliau tampil memberikan kenyataan selaku pengasas Fashion Valet.
Berita

Mpox: “Masyarakat Juga Harus Bertindak, Tak Boleh Harapkan Kerajaan Sahaja,” - Pakar Epidemiologi

gempak
28/08/2024
11:55 MYT
Meskipun penularan Kes Mpox di Malaysia belum mencapai tahap serius, namun masyarakat Malaysia harus mengambil langkah berjaga-jaga demi keselamatan bersama.
Berita

COVID-19: Tiada Lagi Kuarantin Di Rumah Mulai 15 Julai

gempak
05/07/2024
18:40 MYT
Individu positif Covid-19 tidak lagi dikenakan Perintah Pengawasan dan Pemerhatian (HSO) atau kuarantin di rumah dan tidak perlu melaporkan status positif ujian kendiri dalam aplikasi MySejahtera berkuat kuasa 15 Julai ini.
Hiburan

Rezeki Berlakon Datang Gara-Gara COVID-19, Arfie Shah Akui Masih Nervous Setiap Kali Uji Bakat Lakonan

gempak
05/07/2024
03:55 MYT
Pelakon baharu, Arfie Shah mendedahkan yang dia membina badan sebelum menjalani penggambaran bagi drama siri Astro Originals, X-Change.
Berita

AstraZeneca Tarik Balik Vaksin COVID-19 Di Seluruh Dunia

gempak
08/05/2024
04:36 MYT
Syarikat farmaseutikal global Britain-Sweden, AstraZeneca menarik balik vaksin COVID-19 di seluruh dunia, lapor Telegraph semalam.
Unitar